Sigma newly redesigned lens, 35mm F1.4




 Lensa Sigma desain baru, 35mm F1.4

Sigma new lenses - from http://www.the-digital-picture.com


Sigma adalah salah satu produsen lensa yang buat saya jatuh cinta sekaligus patah hati. Karena jual dan pakai sekaligus, jadi bisa tahu lebih tentang produsen lensa satu ini. Saya suka dengan hasil fotonya, kualitas hasilnya tajam dan contrastnya ok. yang jelek adalah ketahanan coating body nya. Sering kali lensa-lensa lamanya terkelupas. Untungnya di lensa Sigma 50mm dan 15mm tidak ada lagi finishing tersebut, jadi sudah lebih tahan.


 Sigma is one of the lens producer that I have a love - hate relationship. As a seller and user of their lenses, I love their Image Quality, but the peel off issues of their previous lens are horrendous. I was lucky my own 50mm F1.4 and 15mm F2.8 doesn't have this issue, since they've let go of the bad finishing when they make this two lenses.

Sigma lens peel off (taken from photography-on-the.net - Msowsun)





Sekarang Sigma meningkatkan lagi kualitasnya dengan merubah tampilan dan finishingnya sehingga terlihat lebih kokoh. Setidaknya itu yang terlihat dari foto-foto yang beredar dan ulasannya, saya sendiri sayangnya belum pernah memegang langsung.


Hari ini Sigma sudah melepas 35mm F1.4 untuk pemesanan di pasar US dengan harga yang cukup aduhai.... aduhai mahalnya. Untuk awal releasenya, sigma 35mm F1.4 dilepas di harga $899. Beritanya bisa dilihat di : http://www.canonrumors.com/2012/11/sigma-35-f1-4-available-for-preorder/. Apakah layak dipinang? entah lagi, karena harganya sudah mendekati Canon 35mm F1.4 L

Bersamaan dengan lensa baru ini, Sigma juga menyertakan aksesori baru docking untuk lensa sigma dengan slot USB, yang digunakan untuk  komunikasi antara komputer dan lensa. Bisa digunakan untuk update firmware lensa atau mungkin untuk koreksi ala DXO software, yang bisa juga diinstalkan di body dslr seperti peripheral correction di canon



Nowadays Sigma up the ante with another redesign that looks more robust, their design looks similar to Sony Alpha's lenses. Well it seems that way, since I haven't got a hold of it yet.

Today you can preorder the Sigma 35mm F1.4 for the US market, it's already listed with a price of $899. I got the news here : http://www.canonrumors.com/2012/11/sigma-35-f1-4-available-for-preorder/


 With their newly redesigned line up they also release a usb docking for communicating between the lens and computer. The purpose is for upgrading firmware in the lens, along with maybe a correction profile such as the function found in DXO software. Another possibility is to upload his corrections such as with Canon's peripheral illumination correction.


Sigma USB Dock (taken from www.Cnet.com)



Kalau saya pribadi tampaknya bakal lebih puas dengan lensa Manual, antara Samyang 35mm F1.4 atau Zeiss 35mm F2. Dari review sementara lebih unggul Samyang yang harganya sekitar 4 jt vs Zeiss yang di kisaran 9 jt. Berikut perbandingan antara zeiss vs samyang 35mm  : http://danielecuccia.com/samyang-35mm-f1-4-as-umc-eos-vs-zeiss-distagon-35mm-t-f2-ze/.Masih ada cukup banyak waktu sebelum liburan ke luar negeri lagi pada Mei 2013, jadi saya akan pelan-pelan membandingkan lensa-lensa ini sebelum memutuskan pilihan akhir.
 Bagaimana pendapat anda?


 For me personally, I am more attracted to the manual 35mm lenses, either Samyang 35mm F1.4 or Zeiss 35mm F2. The Samyang seems to be the current winner for performance, with a price of $450 compared to the Zeiss at $1000. Here is a good review on Zeiss 35mm vs Samyang 35mm : http://danielecuccia.com/samyang-35mm-f1-4-as-umc-eos-vs-zeiss-distagon-35mm-t-f2-ze/. I still got plenty of time before my next getaway on May 2013, so I'll take my sweet time before deciding which 35mm to get.
What do you think?




Sigma 35mm F1.4, harga $899
Product Highlights
  • Aperture Range: f/1.4-16
  • Hyper Sonic Motor (HSM)
  • Floating Internal Focus System
  • Minimum Focusing Distance: 11.8″
  • Anti-Flare Super Multi-Layer Coating
  • USB Dock: Adjust AF & Update Firmware
  • Special & “F” Low Dispersion Elements
  • Front Filter Thread Diameter: 67mm
  • SIGMA Optimization Pro Software
  • 9x Circular Aperture Blades

Update :

Lensrental.com baru saja menerbitkan review singkatnya tentang lensa ini, bisa dilihat di link di bawah :

Lens rental just published a short review, you can see it here :

http://www.lensrentals.com/blog/2012/11/sigma-35mm-f1-4-arrives-announces-new-world-order


Sigma 35mm F1.4 MTF. (from www.Lensrental.com)


Samyang 35mm F1.4 MTF. (from www.photozone.de )


Hasil ulasannya, Sigma 35mm F1.4 ini memiliki ketajaman di atas canon 35mm F1.4 yang berharga di atas Rp 13 juta.

On this review, the MTF chart provided by lens rental shows that the Sigma beats Canon's 35mm F1.4 which costs over $1300

Left to right: Canon, Sigma, and Nikon 35mm f/1.4 lenses. Copyright Lensrentals.com by Hostess Joey (taken from www.lensrental.com)




Build Qualitynya juga meningkat, berbeda dengan kebanyakan lensa Canon dan Nikon, yang mahal sekalipun, Sigma di lensa barunya memakai komponen logam, tidak hanya polycarbonate plastic, karenanya terasa lebih kokoh, tapi juga lebih berat.
Canon & Nikon beratnya adalah 580 gram dan 415 gram.

The build quality of the lens also have risen up, having some components built with metal, instead of just polycarbonate plastic like Canon and Nikon's luxury line.
This makes the lens feels both heftier and heavier.

The Canon & Nikon lens weight 580gr and 415 gr.

Ujung kiri : Nikon 35mm F1.4, kedua dari kiri : Zeiss 35mm F1.4 (photographylife.com)


Lebih mirip dengan lensa Zeiss yang didesain menggunakan metal, untungnya berat Sigma 35mm F1.4 ini masih lebih ringan dibandingkan Zeiss 35mm F1.4
Berat Sigma 35mm F1.4 adalah 665 gram
Berat Zeiss 35mm F1.4 adalah  830 gram

Autofokus pada lensa baru ini juga meningkat kecepatan dan akurasainya. Di cahaya minim di mana biasanya lensa sigma lain sudah kesulitan, lensa ini bisa mencapai fokus dengan baik.

Di harga $899, dengan melihat ketajamannya di atas canon 35mm F1.4, lensa ini saat ini cukup menarik untuk dipinang. Hanya saja lensa Canon tersebut sudah sekitar 10 tahun ada di pasar, dan saat ini kabarnya Canon sudah mengeluarkan pengganti 50mm F1.4 yang umurnya juga sudah uzur. Mungkin saja 35mm F1.4 L akan mendapat pengganti, dan saat itu akan menarik untuk membandingkan lensa tersebut dengan lensa 35mm Sigma.



It's more similar to the Zeiss lens, which is designed with metal parts. Fortunately the Sigma still weight a lot less than Zeiss
Sigma 35mm F1.4 = 665gr , Zeiss 35mm F1.4 = 830gr.

Autofocus on this new lens also improved in comparison with other Sigma counterparts, which usually prone to hunting on low light.

At $899 this lens kicks canon 35mm F1.4 butt which priced significantly higher at $1300, this makes it a likely contender for overall best 35mm F1.4. But please keep in mind that the canon have been around for a decade and Canon have begun to replace their aging lens, such as the 50mm F1.4 that is rumored to be next in line to get remodeled. It will interesting to pit a new 35mm F1.4 L II with this Sigma lens.



At last, Dpreview posted a thorough review on the lens
http://www.dpreview.com/lensreviews/sigma-35mm-f1-4-dg-hsm

turns out it beat all the 35mm in the market, even the magnificent Carl Zeiss 35mm F1.4. Earning the coveted gold award.


www.dpreview.com

  Yang tertarik untuk meminang lensa ini (mount canon), bisa ke link : http://www.tokodigital.com/produkdetail.php?id=764

Comments